Ketika membuat aplikasi berbasis Web, pasti pernah (jika bukan sering) berurusan dengan form html. Dimana form merupakan sarana interaksi user dengan aplikasi atau halaman Web yang dikunjunginya tersebut. Form yang memuat data penting dan sensitif biasanya akan menggunakan metode POST dalam pengiriman datanya. Cara kerjanya sederhana, user mengisi data di form yang ada kemudian submit form tersebut, halaman web yang menerima form tersebut kemudian memproses data yang dikirimkan, kemudian tampilkan pesan atau hasil dari pemrosesan data tersebut, selesai. Continue Reading…
Monthly Archives: May 2013
MySQL Transaction Query
Dalam SQL terkadang kita membutuhkan untuk menjalankan lebih dari 1 query untuk mendapatkan hasil tertentu. Dimana beberapa query ini adalah menjadi 1 kebutuhan. Contohnya, dalam proses transfer saldo dari rekening A ke rekening B. Proses transfer ini melibatkan paling tidak 2 buah query, yaitu query pertama mengurangi jumlah saldo A dan query kedua menambahkan saldo rekening B.
Continue Reading…
Membangun Android Web Application dengan WebView
Sudah lama tidak post di blog ini. Karena kemarin memang sedang sibuk skripsi dan juga tuntutan pekerjaan yang tidak ada habisnya.
Kangen juga ngetik di blog ini. Kebetulan kemarin sempat diundang sebagai pembicara di salah satu komunitas pemrograman kampus, membahas mengenai DroidMyAdmin, yang juga adalah materi skripsi saya.
Continue Reading…